Senin, 22 Juli 2024

Hasil KSM 2024 MTs. Roudlatul Muta'allimin Tingkat Kabupaten Nganjuk


     Pada  bulan Juni 2024 dilaksanakan KSM Kompetisi Sains Madrasah 2024 tingkat Kabuapten Nganjuk, dari kontingen yang di kirimkan MTs. Roudlatul Muta'allimin adalah 6 Siswa, terdiri dari 1 beregu dengan anggota 3 anak dan Mapel perorangan masing masing 1 anak terdiri dari mapel Mapel IPA 1 siswa, Mapel IPS 1 siswa, dan Matematika 1 siswa, Masing masing mendapatkan rangking 7, rangking 13, rangking 26 dan rangking 17. Daftar lomba dan nama peserta tersebut adalah :


  • Lomba KSM Beregu Sosial Sains terpadu yang diwakili oleh tiga orang perserta yaitu :
  1. Tri Uswatun Khasanah (Kelas 7)
  2. Nadhila Khoirunnisa (Kelas 7)
  3. Alysa Widiatul Saida (Kela 8)
        Mendapat peringkat Ke-7


----------------------------------------------------------------------------------------


  • Lomba KSM mata pelajaran IPA Terpadu yang di wakili oleh ananda M. Syahru Farhan Al Muniri kelas 8, mendapat peringkat ke-13


      ---------------------------------------------------------------------------------------

      • Lomba KSM mata pelajaran IPS Terpadu diwakili oleh ananda Nilna Putri Fadhila yang dari kelas 8 dan mendapatkan peringkat 26
      ----------------------------------------------------------------------------------------------



      • Lomba KSM Mata Pelajaran Matematika diwakili oleh andanda Kenzie Naufal As-Siddiq kelas 7 mendapat peringkat 19 


      -----------------------------------------------------------------------------------------------



      Mudah mudahan tahun yang akan datang MTs. Roudlatul Muta'allimin mendapatkan prestasi yang lebih baik.


       

      0 comments:

      www.mtsmanggarejo.blogspot.com

      Posting Komentar

      Dokumentasi Kegiatan Kemah